Image of Menggapai Kekudusan Dengan Hidup Di Hadirat Allah

Text

Menggapai Kekudusan Dengan Hidup Di Hadirat Allah



Ketika saya masih kanak-kanak, kakak-kakak saya sering mengisahkan perjalanan hidup orang-orang kudus. Saya masih ingat cerita mereka, bahwa orang-orang suci itu setiap hari hidup bersama Tuhan. Mereka tidak boleh marah, tidak boleh benci, tidak boleh tipu, tidak bohong, tidak boleh curi. Hidup mereka sangat suci. Mereka terus berdoa, bernyanyi, bergembira dan memuji-muji Tuhan. Mereka hidup bersih, tidak kotor dan tubuhnya harum.
Ketika saya beranjak remaja, saya mulai membeli dan membaca buku-buku kisah kehidupan orang kudus. Memang benar mereka hidup bersama Tuhan setiap hari. Tetapi hidup mereka biasa-biasa saja. Mereka manusia seperti diri saya juga. Mereka bisa marah, mereka bisa salah. Bahkan tubuh mereka pun kotor. Tetapi ada yang lebih pada diri mereka: mereka selalu menyadari kehadiran Tuhan, melakukan segalanya dalam Tuhan dan mendengarkan Tuhan berbicara. Kalau demikian, kita semua pun bisa menjadi kudus! Itulah inti buku ini!


Ketersediaan

I04253-C1I04253My LibraryTersedia
I04253-C2I04253My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I04253
Penerbit Yayasan Pustaka Nusatama : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
138 p., 18,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789797196879
Klasifikasi
Carmel, I No.583
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini