Image of Intisari Tata Bahasa Jerman: Panduan Dasar

Text

Intisari Tata Bahasa Jerman: Panduan Dasar



Intisari Tata Bahasa Jerman merupakan sebuah buku panduan khas yang menjelaskan secara rinci hal-hal utama dalam bahasa Jerman. Keistimewaan buku ini adalah: Setiap materi dalam tata bahasa dijelaskan dengan beberapa frasa berguna. Memiliki unit khusus yang membahas terminologi dalam tata bahasa. Setiap unit terlebih dahulu memfokuskan pada hal-hal utama, kemudian menjelaskannya secara logis. Buku Intisari Tata Bahasa Jerman ini sangat tepat bagi siswa tingkat pemula, namun juga dapat sangat bermanfaat sebagai buku referensi bagi siswa tingkat menengah maupun tingkat lanjutan.


Ketersediaan

I31411-C1I31411My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I31411
Penerbit Kesaint Blanc : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
13 x 20 cm / 132 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9795930931
Klasifikasi
435 / STE / i
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini