Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Sel Induk
AKTUALITAS DOKUMEN INI:
Banyak orang menjadi bingung mengikuti perkembangan pesat di bidang kedokteran. Yang satu khawatir akan kemampuan manusia yang dapat merusak diri sendiri, yang lain menaruh harapan pada kemajuan penelitian, siapa tahu, akan ada cara penyembuhan untuk mengatasi penyakit yang sekarang tak tersembuhkan (Parkinson, misalnya).
APA ISI DOKUMEN INI?
Dokumen ini cukup pendek, dan riset di bidang ini sedang berlangsung, maka sebaiknya dibaca sendiri seraya mengikuti perkembangan penelitian yang hasilnya disebarluaskan media massa.
UNTUK SIAPA DOKUMEN INI?
Tentu saja ada kepentingan-kepentingan tertentu yang membuat tema ini menarik (dokter, perawat, peneliti, penderita). Tetapi barangsiapa tak mau ketinggalan dalam mengikuti pengetahuan umum, apalagi orang katolik yang ingin mengetahui posisi kalangan Gereja, sebaiknya membaca dokumen-dokumen ini.
Ketersediaan
I26595-C1 | I26595 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
Seri Dokumen Gerejawi No.82
|
---|---|
No. Panggil |
I26595
|
Penerbit | Departemen Dokumentasi dan Penerangan KWI : Jakarta., 2007 |
Deskripsi Fisik |
15 x 22 cm / 18 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
262.91 / KWI / s 82
|
Tipe Isi |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain