Image of Agama-Agama Manusia

Text

Agama-Agama Manusia



Di tengah gejolak dan ketegangan antara Timur dan Barat, antara Utara dan Selatan, antara negara maju dan negara berkembang, buku ini juga menggugah kita dengan nilai perdamaian dan cinta kasih yang menjadi suara dominan dari berbagai agama. Dalam rangka itu pula toleransi tetap mendapat porsi dalam ulasan di bagian-bagian tertentu dari buku ini. Jelas kiranya bahwa buku ini sangat penting bagi semua orang, tidak peduli apa agamanya, apa suku dan bangsanya. Karena buku ini berbicara kepada semua orang dari berbagai tempat dan zaman.
Dalam buku ini dibahas mengenai nilai-nilai agama besar dan universal di dunia, Hindu, Buddha, Khong Hu Cu, Taoisme, Islam, Yahudi dan Kristen, tanpa pretensi tentang mana agama yang lebih besar dan lebih unggul. Buku ini hanya ingin mengupas dan memaparkan setiap nilai yang dibawa tiap-tiap agama.


Ketersediaan

I03435-C1I03435My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I03435
Penerbit Obor : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14,5 x 21 cm / 425 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9794613134
Klasifikasi
200 / SMI / a
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
6
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini