Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Pak Guru Tulus: Pergulatan Mencari Makna Kehidupan
Hal-hal terindah dalam hidup ini tersedia secara berlimpah bagi semua orang, seperti cinta, imajinasi, persahabatan. Yang terbaik dalam hidup tidak terletak pada kekayaan, kekuasaan atau kesuksesan. Ironisnya, banyak orang tidak lagi mampu menemukan keindahan kehidupan itu karena sudah kehilangan kesederhanaan imannya. Beriman secara sederhana tidak sama dengan kebodohan, tetapi keberanian di tengah ketidak mengertian untuk tetap percaya. Kisah pak Guru Tulus ingin menunjukkan bahwa beriman itu nyata dan memang ada bedanya antara orang yang percaya dan tidak.
Ketersediaan
I13171-C1 | I13171 | My Library | Tersedia |
I13171-C2 | I13171 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I13171
|
Penerbit | Kanisius : Yogyakarta., 2005 |
Deskripsi Fisik |
12,5 x 19 cm / 142 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9792111476
|
Klasifikasi |
248 / TRI / p
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain