Image of Teori-Teori Sosial: Observasi Kritis Terhadap Para Filosof Terkemuka

Text

Teori-Teori Sosial: Observasi Kritis Terhadap Para Filosof Terkemuka



Teori sungguh bermanfaat. Teori memungkinkan dan membantu kita untuk memahami dengan lebih baik terhadap segala hal yang telah diketahui pada tahap pertama secara intuitif. Namun teori senantiasa bersifat majemuk dan multisentral. Sehingga kita harus berpaling pada teoritisi khusus, kita harus menoleh kepada Marx: mengenai modernitas kepada Heller: Mengenai gerakan sosial kepada Touraine, dan lain-lain.
Buku ini merupakan observasi kritis terhadap para pemikir sosial terkemuka, klasik maupun modern. Ada 27 tokoh besar yang pemikirannya diobservasi dan disajikan dalam buku ini: Hannah Arendt, Pierre Bordieu, Cornelius Castoriadis, Jacques Derrida, Ouis Dumont, Emile Durkheim, Norbert Elias, Mihek Foucult, Sigmund Freud, Anthony Giddens, Antonio Gramsei, Jurgen Harbermas, Agnes Heller, Ulia Kristeva, Jasques Lacan, Claude Levi-strauss, Karl Marx, Friedrich Nietzsche, Talcott Parsons, Carole Pateman, Jeremy Seabrook, George Simmel, Alain Touraine, Immanuel Wallerstein, Max Weber, dan Raymond Williams. Dikaji juga tentang feminisme Amerika dan Inggris, Madzab Frankurt dan Feminisme Perancis. Semua ditulis dengan bahasa yang diringkas tapi representatif.


Ketersediaan

I25198-C1I25198My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I25198
Penerbit Pustaka Pelajar : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
16 x 24 cm / 403 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9799483670
Klasifikasi
300.1 / BEI / t
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini