Image of Mangan Ora Mangan Kumpul: Sketsa-Sketsa Umar Kayam

Text

Mangan Ora Mangan Kumpul: Sketsa-Sketsa Umar Kayam



Di kemas dalam gaya seloroh, nakal dan santai kumpulan kolom Umar Kayam ini, mencuatkan sesuatu yang transendental. Teknik penulisannya pun, uniknya, mengingatkan kita pada Obrolan Pak Besut di RRI Yogyakarta dahulu menghadirkan sejumlah tokoh tetap, dan_ mengikat ”alur cerita” dengan warna lokal yang kental. Jika kemudian warna lokal Jawa yang agaknya harus dilihat lebih sebagai alat menyampai, kearifan dalam memandang kehidupan. Baginya, hidup adalah harmoni, dan tidak selalu hitam-putih. Komentar Goenawan Mohamad, “Hidup, seperti yang tersirat dari tulisan Umar Kayam ini, tidak bisa dilihat secara ekstrem , banyak problem, tapi kita masih bisa selalu betah karena hidup tak pernah jadi proses yang soliter


Ketersediaan

I04799-C1I04799My LibraryTersedia
I04799-C2I04799My LibraryTersedia
I04799-C3I04799My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I04799
Penerbit Pustaka Utama Grafiti PT. : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14,5 x 21 cm / 457 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9794441007
Klasifikasi
362.042 / KAY / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini