Image of Epistemologi: Filsafat Pengetahuan

Text

Epistemologi: Filsafat Pengetahuan



Buku ini memperkenalkan permasalahan-permasalahan yang dihadapi oleh epistemologi, baik yang klasik maupun yang muncul akhir-akhir ini. Permasalahan-permasalahan yang ada dicoba untuk dianalisis dengan tajam dan diletakkan di dalam pertanyaan-pertanyaan yang mendasar. Usaha pemecahan tersebut dianalisis dengan cukup teliti dengan menunjukkan permasalahan-permasalahan baru sebagai akibatnya. Kemudian permasalahan-permasalahan baru tersebut ditelusuri terus dengan menyajikan pendapat-pendapat lain yang sesuai, dan pendapat-pendapat ini pun ditelaah dengan kritis pula. Demikian alur gagasan dari buku ini, sehingga pembaca bisa melihat suatu suatu penalaran gagasan yang mengalir secara lancar, yang membuat pembaca seolah-olah tidak diberi kesempatan untuk bernafas sebelum mencapai kesimpulan terakhir dengan gamblang. Buku ini sungguh-sungguh merupakan bimbingan yang pantas dikuasai oleh setiap mahasiswa dan dosen filsafat pengetahuan sebelum melangkah ke hal-hal lain berhubungan dengan epistemologi.


Ketersediaan

I00379-C2I00379My LibraryTersedia
I00379-C1I00379My LibraryTersedia
I00379-C3I00379My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
Pustaka Filsafat
No. Panggil
I00379
Penerbit Kanisius : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
15 x 21 cm / 188 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9794970905
Klasifikasi
121 / HAD / e
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini