Image of Buku Pintar Bahasa Tubuh: Panduan Lengkap Memahami Komunikasi Non-Verbal Untuk Meraih Kesuksesan Karir, Asmara, Kehidupan Sosial, Dan Pribadi

Text

Buku Pintar Bahasa Tubuh: Panduan Lengkap Memahami Komunikasi Non-Verbal Untuk Meraih Kesuksesan Karir, Asmara, Kehidupan Sosial, Dan Pribadi



Anda pasti tahu bahas tubuh dan Anda pasti sering menggunakannya. Namun, apakah Anda tahu bagaimana harus menafsirkan bahas tubuh seseorang?
Anda dapat membaca dan menafsirkan bahasa tubuh setiap orang jika Anda tahu bagaimana dan bagian tubuh mana yang harus Anda perhatikan. Dengan membaca buku ini Anda akan mengetahui keduanya dengan sangat baik. Bacalah buku ini dan kuasailah seni membaca dan menafsirkan Bahasa tubuh; dan Anda pasti akan semakin bahagia dan berhasil. Alasannya? Karena dengan mengetahui makna setiap gerakan non verbal orang-orang di sekitar Anda, Anda akan dapat terlibat dalam kehidupan mereka, entah itu di rumah, di kantor, di taman kota, di tempat pesta, dan di berbagai tempat yang lain. Buku ini ditulis untuk Anda yang ingin mengenal banyak orang, yang ingin hidup bahagia, dan yang ingin selalu berhasil.
Penulis akan membantu Anda memahami dan membekali Anda tentang:
Sejarah bahasa tubuh sepanjang masa
- Mengenal isyarat non-verbal
- Menyingkap misteri di balik postur tubuh
- Menangkap makna gerakan mata, mulut, dan anggota tubuh Lainnya.
- Mengerti makna tersirat di balik bahasa tubuh anak anak
- Trik menggunakan bahasa tubuh yang benar.
- Dan masih banyak lainnya...


Ketersediaan

I25538-C1I25538My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I25538
Penerbit Cerdas Pustaka Publisher : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 20 cm / 426 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789791787062
Klasifikasi
153.69 / BUC / b
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini