Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Ahok
Layang-layang bisa terbang paling tinggi karena menantang angin, bukan mengikutinya. Ini rumus yang disampaikan Perdana Menteri Inggris Winston Churchill pada masa-masa sulit, terutama menghadapi Perang Dunia Kedua. Terpaan dan hambatan harus dihadapi, bukan diikuti, apalagi dihindari.
Hidup seseorang dari lahir hingga dewasa, ibarat masuk sekolah dari kelas satu hingga kelas yang paling tinggi. Untuk bisa naik kelas harus lulus ujian, dari yang ringan hingga yang amat berat. Makin tinggi kelasnya, makin berat ujiannya. Seperti pepatah, semakin tinggi pohon semakin kencang terpaan anginnya.
Basuki Tjahaja Purnama yang populer disapa Ahok adalah politikus yang berani menantang terpaan arus kuat terutama fanatisme agama dan etnis. Buku ini merekam sejarah, sekaligus mengurai secara jeli dan tajam, bagaimana perjalanan Ahok mendaki jalan terjal dinamika politik di Indonesia.
Ketersediaan
I04251-C1 | I04251 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I04251
|
Penerbit | Media Baca : Tangerang., 1965 |
Deskripsi Fisik |
14 x 20,5 cm / 260 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786026037800
|
Klasifikasi |
923.2 / GEO / a
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain