Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Memaafkan Kekuatan Yang Membebaskan
Bagaimana mungkin kita memaafkan seorang sahabat yang berkhianat, orangtua yang mengungkung kita, dan seorang kekasih yang tidak setia? Memaafkan adalah pergulatan cinta yang paling sukar, resiko cinta yang paling besar. Namun, memaafkan adalah kekuatan cinta yang membebaskan orang lain dan diri kita sendiri, dari rasa bersalah, luka dan kepedihan yang tidak selayaknya kita sandang.
Dalam buku ini dipaparkan bagaimana membangun persahabatan yang lebih sehat menyembuhkan luka, mengikis dendam dan kebencian, menemukan kedamaian. Bagaimana mencapai dan mempertahankan kebahagiaan, kedamaian yang sejati. Memaafkan sebagai keutamaan sangatlah bernilai, justru karena buka merupakan suatu kewajiban; memaafkan menjadi tolok ukur kepenuhan jati diri dan kesediaan untuk memaafkan menjadi tanda tataran kearifan/kematangan seorang pribadi.
Ketersediaan
I12392-C1 | I12392 | My Library | Tersedia |
I12392-C2 | I12392 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I12392
|
Penerbit | Kanisius : Yogyakarta., 1991 |
Deskripsi Fisik |
12,5 x 19 cm / 271 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9794136638
|
Klasifikasi |
158.2 / SME / m
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain