Image of The Priest's Madonna

Text

The Priest's Madonna



Oleh penduduk desa ia dijuluki the priest's Madonna atau Maria sang pastor karena keintimannya dengan Pastor Berenger. Obsesi Maria adalah percintaan yang suci dengan Berenger, perkawinan tanpa seks; hukum hanya melarang perbuatan zina, dan Maria yakin mereka dapat menghindarinya. Ternyata kisah keduanya tidak sederhana lagi setelah penemuan katakombe atau Iorong makam bawah tanah di bawah gereja. Pekuburan rahasia ini menyimpan banyak hartakarun, terutama buku kisah penampakan-penampakan yang dialami keturunan Maria Magdalena, yang adikatakan mengandung anakYesus.
Buku itu membuat Maria dan Berenger menjadi terpisah, fisik maupun keyakinan, karena sang pastor tidak bisa menerima kehadiran kisah seperti itu. Sementara itu, Maria terus memuaskan keingintahuannya akan segala hal, terutama melaiui diskusi dengan Madame Laporte, perempuan misterius yang seakan hidup di dunia yang berbeda dari seluruh penduduk desa.
Novel ini didasarkan pada kisah nyata tentang Berenger Sauniere (1885-1917) dan kehidupannya di Rennes-le-Chateau (Holy Blood Holy Graih. Disisipi penggalan-penggalan kehidupan Yesus dan Maria Magdalena di zaman Yerusalem kuno, The Priest's Madonna menawarkan banyak permenungan bagi pembacanya tentang alam berpikir orang-orang di zaman Yesus, pertentangan tubuh-jiwa, fakta baru tentang Perang Salib, sejarah Rennes—le—Chateau dan orang Cathar yang luar biasa, serta bagaimana kita mengkritisi peristiwa-peristiwa sejarah dan segala tulisan tentang mereka.


Ketersediaan

I25981-C1I25981My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I25981
Penerbit Bentang : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
11 x 17,5 cm / 509 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9793062932
Klasifikasi
813 / HAS / t
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini