Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Kitab Kebajikan, Baku Satu: Kumpulan Kisah Dengan Pesan Moral Yang Agung
Dalam 'The Book of Virtues-Kitab Kebajikan-William J. Bennett mengumpulkan ratusan kisah dalam antologi yang instruktif dan membangkitkan semangat yang akan membantu anak-anak mengerti dan mengembangkan budi pekerti mereka-dan membantu orang dewasa mengajarkannya. Dari Alkitab: kisah kesetiaan Rut kepada Naomi dan pertemanan Yonatan dengan Daud. Dari sejarah Amerika: kisah Booker T. Wahshington sekolah sambil bekerja, Harriet Tubman dan kereta api bawah tanah, Nathan Hale mengorbankan nyawanya untuk negara, dan kisah-kisah pilihan dari Martin Luther King, Jr., Thomas Jefferson, Abraham Lincoln, dan Theodore Roosevelt: Sajak-sajak karya Robert Frost, Emily Dickenson, dan Henry Wadsworth Longfellow. Cerita fabel Aesop dan kisah mitologi Yunani. Falsafah Aristoteles dan Plato. Cerita fiksi buah tangan Willa Cather dan O. Henry. Dongeng Grimm Bersaudara dan Hans Christian Anderson.
Kisah-kisah ini merupakan tambang sastra moral, titik rujukan moral yang dapat diandalkan sehingga akan membantu anak-anak mengerti dan menghargai sumber ideal yang kita ingin jadikan contoh untuk kehidupan kita. Lengkap dengan kata-kata pengantar dan catatan yang instruktif. Kitab Kebajikan adalah buku yang dari dalamnya dapat dipetik pelajaran, buku yang dapat dibaca dan dinikmati seluruh keluarga bersama.
Ketersediaan
I02148-C1 | I02148 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I02148
|
Penerbit | Interaksara : Batam Centre., 1999 |
Deskripsi Fisik |
16 x 24 cm / 503 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
155 / BEN / k I
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain