Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Rei Ki: Teknik Efektif Untuk Membangkitkan Kemampuan Penyembuhan Luar Biasa Secara Seketika
Setiap makhluk hidup membutuhkan energi vital (chi) agar tetap hidup. Chi mengalir masuk dan keluar dari tubuh dengan kuantitas dan kualitas yang tergantung pada kesadaran & latihan. Seseorang yang telah melatih dirinya dengan cara yang benar akan dialiri oleh energi yang sangat besar kuantitasnya & kualitasnya.
Secara umum chi keluar & masuk tubuh manusia melalui nafas dan pori-pori. Tetapi di samping melalui nafas & pori-pori, tersedia pintu-pintu khusus untuk keluar-masuknya energi eterik ini. Pintu-pintu energi eterik itu biasa juga disebut dengan Cakra, yang dalam bahasa sanskerta berarti "roda". Pintu-pintu ini disebut cakra atau roda, karena bentuknya yang seperti roda yang berputar ke kiri dan ke kanan sesuai dengan tarikan dan hembusan nafas.
Cakra mengatur masuk & keluarnya energi dan pendistribusian energi ini kepada organ-organ tubuh di sekitar cakra yang bersangkutan. Apabila sebuah cakra tidak berfungsi dengan baik, akan timbul efek negatif pada organ-organ tubuh di sekitarnya. Sayangnya, cakra-cakra pada tubuh kebanyakan orang pada umumnya mempunyai masalah! Dari 365 buah cakra yang ada pada tubuh. hanya sebagian kecil saja yang biasanya berfungsi dengan baik. Kebanyakan cakra-cakra lainnya berada dalam keadaan yang tidak normal, yaitu tidak aktif, kotor, ataupun terhambat sama sekali.
Ketersediaan
I23511-C1 | I23511 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I23511
|
Penerbit | Gramedia PT. : Jakarta., 2000 |
Deskripsi Fisik |
13,5 x 20 cm / 187 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9796552043
|
Klasifikasi |
615.852 / EFF / r
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain