Image of Pedoman Kepemimpinan Partisipatif Dalam Gereja

Text

Pedoman Kepemimpinan Partisipatif Dalam Gereja



Berbeda dengan zaman sebelum Konsili Vatikan II (1962-1965) waktu Gereja merupakan urusan Pastor, dewasa ini Gereja merupakan tanggung jawab bersama umat, urusan kita semua, bahkan sudah tersebar luas gagasan bahwa kitalah Gereja dan Gereja itu kita semua. Hal ini didukung oleh gagasan Gereja sebagai communio yang dinamis dan menjunjung tinggi prinsip bhinneka tunggal ika. Meskipun demikian tidak jarang perkara-perkara penting yang menyangkut Gereja, dan dengan demikian kita semua, diputuskan oleh Pimpinan tanpa keterlibatan kita secukupnya. Komitmen terhadap Gereja sebagai communio dinamis dan sebagai peristiwa (tidak sebagai lembaga beku) berarti juga komitmen terhadap kepemimpinan partisipatif yang perlu dikembangkan, antara lain juga dengan bantuan Pedoman ini.


Ketersediaan

I33273-C2I33273My LibraryTersedia
I33273-C1I33273My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I33273
Penerbit Keuskupan Malang : Malang.,
Deskripsi Fisik
46 p., 19,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
Carmel, I No.103
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini