Image of Realisme Sosialis Dan Sastra Indonesia (Kajian Sastra)

Text

Realisme Sosialis Dan Sastra Indonesia (Kajian Sastra)



Realisme-sosialis, yang terbungkus oleh Lekra (Lembaga Kebudayaan Rakyat), selama ini menjadi titik sengketa yang tak ada habis-putusnya. Tapi sayang sengketa itu berlangsung tanpa ada referensi yang memadai yang menjelaskan hal-ihwal apa itu realisme-sosialis. Kerap ejekan, kemplangan, hinaan dan lecehan itu hanya didasarkan pada duga dan syak-wasangka bahwa realisme-sosialis identik dengan PKI dan PKI adalah anak jadah yang tak boleh bernafas di bumi Indonesia. Di tengah tuna-referensi tentang sastra realisme-sosialis itu, Pramoedya Ananta Toer menulis buku ini. Ia mencatat poin-poin penting ihwal sastra bergenre realisme-sosialis diserti dengan paruh-paruh perkembangan sejarah sastra Indonesia secara menarik dan memikat. Tentu saja dengan terbitnya buku ini dimaksudkan bukan untuk memperpanjang daftar cekcok dan perkelahian masa silam, melainkan untuk mengisi kekosongan wacana dalam berdealektika.


Ketersediaan

I16903-C1I16903My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I16903
Penerbit Lentera Dipantara : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
13 x 20 cm / 209 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
97997312147
Klasifikasi
899.221 / TOE / r
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini