Image of Indonesian Heritage 4: Tetumbuhan

Text

Indonesian Heritage 4: Tetumbuhan



Ketika dilihat dari pesawat luar angkasa, Indonesia tampak sebagai suatu persada luas berpetak hijau dengan kehidupan tetumbuhan subur dalam kehangatan dan hujan melimpah. Di daerah itu tetumbuhan mencolok, indah, dan sangat penting bagi masyarakat dan perekonomian nasional. Pemahaman terhadap tumbuhan terlihat dari cara masyarakat mengusahakan tanaman di sekitar rumah mereka dan di sepanjang jalan-jalan kota. Dalam ekosistem yang tetap alamiah, tumbuh-tumbuhan Indonesia semarak dan menakjubkan, hampir tiada yang menyamainya di planet ini. Di hutan hujan, sangat banyak pohon tumbuh terselubungi oleh anggrek dan pakis, tertutup oleh lumut dan jamur, serta terjalin oleh suluran dan tumbuhan menjalar. Di sekitar pantai, tumbuh-tumbuhan khusus seperti bakau dan rumput laut memanfaatkan habitat yang luas. Di puncak-puncak gunung terdapat bunga-bunga yang sangat indah dan hutan-hutan lebat dengan cabang-cabang monggol. Tetumbuhan yang melimpah ruah ini menyediakan kayu, pangan, obat-obatan, dan hasil lain yang berguna.


Ketersediaan

I25595-C1I25595My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I25595
Penerbit Buku Antar Bangsa : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
22 x 29,5 cm / 144 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979892617X
Klasifikasi
915.598 / WHI / i IV
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini