Image of Citra Manusia Budaya Timur Dan Barat

Text

Citra Manusia Budaya Timur Dan Barat



Citra manusia merupakan sejumlah ciri-ciri manusia, yang menghayati hakikat kemanusiaannya, sesuai dengan cita-cita dan kebutuhannya pada suatu zaman tertentu. Setiap bangsa memiliki citra manusianya masing-masing. Dalam buku ini dibahas citra manusia purba (arkais), citra manusia Timur dan citra manusia Barat. Citra manusia Hindu, manusia Budha, manusia Cina dan manusia Indonesia, mewakili manusia Timur. Citra manusia Yunani, manusia Romawi, manusia Kristen, Mewakili citra manusia Barat.Pada akhir buku disajikan usaha untuk menyelaraskan citra manusia Timur dan citra manusia Barat, sebagai landasan bagi pergaulan dan interaksi yang baik antara manusia Timur dan manusia Barat. Disajikan juga citra manusia ideal, yang dapat menjadi cita-cita dan pegangan bagi manusia zaman sekarang, dalam menghayati kemanusiaannya.


Ketersediaan

I00471-C1I00471My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I00471
Penerbit Nusa Indah : Ende.,
Deskripsi Fisik
14,5 x 21 cm / 238 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
128 / FER / c
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini