Image of Yesus: Sebuah Kisah Lama Yang Selalu Baru

Text

Yesus: Sebuah Kisah Lama Yang Selalu Baru



Dalam buku ini dibicarakan tentang Yesus oleh seorang ahli teologi. Para ahli teologi sering dijuluki bahwa mereka pandai berspekulasi dan berteori. Tapi Yesus bukan teori, dia seorang manusia. Ada orang-orang yang sempat bertemu dengan-Nya dan menceritakan apa yang mereka alami. Mereka telah menghayati Yesus sebagai janji Tuhan akan masa depan yang baru, dan sebagai panggilan yang senantiasa berdentang agar kita hidup secara baru. Dapat kita merasakan pengalaman-pengalaman mereka itu? Dapatkah kita membuat pengalaman-pengalaman mereka itu menjadi pengalaman pengalaman kita sendiri? Apakah makna pengalaman-pengalaman mereka itu untuk hidup kita.


Ketersediaan

I07271-C1I07271My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I07271
Penerbit Kanisius : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
15 x 21 cm / 83 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
230.042 / VEL / y
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini