Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Berdamai Dengan Stres: Rubrik Konsultasi Psikologi KOMPAS
Manusia tidak mungkin menghindarkan diri sepenuhnya dari stres. Stres hadir dalam rasa lapar, haus, takut, kebutuhan akan teman, merasakan tantangan atau kegagalan untuk mewujudkan suatu keinginan atau harapan, tuntutan orang lain di kantor, masyarakat, atau keluarga. Hal sudah merupakan hal yang lumrah dalam diri manusia selama hayat dikandung badan. Bahkan dapat dikatakan stres sebetulnya diperlukan untuk mendorong kemajuan asal tidak sampai berlebihan. Tanpa stres mungkin orang tidak dapat maju dalam hidup, berkarier, maupun belajar.
Ketersediaan
I02573-C1 | I02573 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I02573
|
Penerbit | Kompas Media Nusantara PT. : Jakarta., 1999 |
Deskripsi Fisik |
14 x 21 cm / 202 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979925115X
|
Klasifikasi |
155.671.8 / BUD / b
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain